Home / Pemerintah

Senin, 29 April 2024 - 15:55 WIB

Tingkatan Kesehatan Lansia, Pemdes Giri Mulya Bersama Puskesmas Senabing Gelar Kegiatan Posyandu Lansia Rutin

Herlan Nudin

LAHAT SUMSEL – MLCI – Dalam rangka meningkatkan kesehatan dan kualitas hidup lansia, Pemerintah Desa Giri Mulya dan Puskesmas Senabing mengadakan kegiatan posyandu lansia Secara Rutin, Selasa (29/04/2024).

Bertempat di Gedung Serbaguna Desa Giri Mulya Kecamatan Lahat Kabupaten Lahat Berlangsung Posyandu Lansia.

Posyandu Lansia merupakan bagian dari upaya Pemerintah Desa Giri Mulya dan puskesmas Senabing untuk mendukung kesejahteraan masyarakat, khususnya mereka yang berusia lanjut. Melalui kegiatan ini, telah disediakan berbagai layanan seperti pengukuran antropometri, pemeriksaan Kesehatan seperti pemeriksaan tekanan darah, pemeriksaan kadar kolesterol, edukasi & sosialisasi Kesehatan.

Baca Juga!  Pemerintah Desa Giri Mulya Lahat Sudah Salurkan Bantuan Langsung Tunai Tahun 2024 Ke 32 KPM

Dalam posyandu yang berlangsung, dihadiri koordinator posyandu lansia dari Puskesmas Senabing dan sejumlah kader posyandu lansia bersama puluhan lansia.

Terlihat dalam pelaksanan posyandu Lansia, dilanjutkan dengan absensi dan pengukuran antropometri, pemeriksaan tekanan darah, pengecekan kadar kolesterol serta penyuluhan kesehatan.

Kegiatan diakhiri dengan membagikan pemberian makanan tambahan (PMT) dan Obat.

Mujiono Kepala Desa Giri Mulya melalui Sekretaris Desa (Sekdes) ketika diwawancari Jurnalis media ini mengatakan, “Alhamdulillah kegiatan Posyandu Lansia hari ini berjalan Lancar dan antusias para Bapak dan Ibu Lansia di Desa Giri Mulya Lahat sangat Besar untuk menjaga kesehatannya.

Baca Juga!  DD Tahap II Tahun 2025 Desa Makartitama Di Monev Tim Tripika, Berikut Pesan Camat Lahat

“Memang biasanya kegiatan Posyandu Lansia ini, kita adakan setiap Tanggal 20 setiap bulannya karna bulan ini tanggal 20 jatuh pada hati Sabtu jadi di majukan Tanggal 29 April ini. “Terang Sekdes

Diharapkan dengan Adannya makanan tambahan dan pemberian Obat dalam kegiatan Posyandu ini, “semoga kesehatan Bapak dan Ibu semakin terjaga diusia senjanya.

Share :

Baca Juga

Pemerintah

Kepala Desa Giri Mulya Lahat Resmi Lantik 2 Perangkat Desa, Berikut Pesannya

Kabupaten Lahat

Pemdes Makartitama Gelar Acara Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa, Berikut Pesan Kepala Desa

Pemerintah

Wabup Lahat, Widiya Ningsih S.H,.M.H Buka Musrenbang RKPD TA 2027 Di Kecamatan Jarai Area, Berikut Pesannya

Kabupaten Lahat

Monev Tim Tripika : Bangunan SPAL DD Tahap 2 Desa Giri Mulya Di Puji Camat Lahat

Kabupaten Lahat

DD Tahap II Tahun 2025 Desa Makartitama Di Monev Tim Tripika, Berikut Pesan Camat Lahat

Kabupaten Lahat

Bangunan DD Tahap II Tiga Desa, Di Monev Unsur Tripika Kecamatan Lahat Kota

Kabupaten Lahat

Wabup Lahat Hadiri Pentas Seni FECC Dan Resmikan Pojok Baca di Desa Ulak Mas

Pemerintah

Surat Terbuka Masyarakat Tentang Pelayanan, Berikut Klarifikasi Kadis Dukcapil Lahat
error: Content is protected !!