Home / Pemerintah

Rabu, 16 Desember 2020 - 14:41 WIB

BLT DD Makartitama Sukses. Ini Kata Babinsa Koramil 405-12/Kota Lahat

Herlan Nudin – Red Barab Dafri. FR

LAHAT SUMSEL, MLCI – Suksesnya penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun 2020 untuk 85 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kantor Desa Makartitama, Kecamatan Lahat Kota itu juga ada peran aktif Babinsa Koramil Kota Lahat. Rabu, (16//12//2020).

Saat ditemui media ini di sela sela kegiatan tersebut, ternyata tak hanya Desa Makartitama, Babinsa Koramil 405-12/Kota Lahat Kopda Jono Tri ini juga ikut mengawal BLT DD Ulak Mas dan Giri Mulya Kecamatan Lahat Kota.

Baca Juga!  HLH Sedunia, PJ Bupati Lahat Ajak Masyarakat Melestarikan Lingkungan

“Memang Babinsa tidak ada wewenang memonitor BLT DD, tetapi Babinsa berperan untuk mencegah terjadinya perpecahan atau konflik yang ditimbulkan oleh BLT DD yang tidak tepat sasaran,” jelasnya.

Kopda Jono Tri mengajak seluruh lapisan Pemeritah Desa dan BPD serta masyarakat yang ada agar bersinergi dalam menciptakan suasana damai dan kondusif seperti sekarang ini.

Baca Juga!  Musdes Rimba Sujud, Siap Membangun

“Semoga kedepan hubungan seperti ini terus kita jaga dan kita tingkatkan agar lebih baik lagi, bahkan kedepan saya berharap 3 desa ini, jadi contoh untuk motivasi desa-desa lain dalam menciptakan suasana aman,nyaman dan kondusif serta bersinergi satu dengan yang lain,” pungkas Kopda Jono Tri.***

Share :

Baca Juga

Pemerintah

Kepala Desa Giri Mulya Lahat Resmi Lantik 2 Perangkat Desa, Berikut Pesannya

Kabupaten Lahat

Pemdes Makartitama Gelar Acara Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Jabatan Perangkat Desa, Berikut Pesan Kepala Desa

Pemerintah

Wabup Lahat, Widiya Ningsih S.H,.M.H Buka Musrenbang RKPD TA 2027 Di Kecamatan Jarai Area, Berikut Pesannya

Kabupaten Lahat

Monev Tim Tripika : Bangunan SPAL DD Tahap 2 Desa Giri Mulya Di Puji Camat Lahat

Kabupaten Lahat

DD Tahap II Tahun 2025 Desa Makartitama Di Monev Tim Tripika, Berikut Pesan Camat Lahat

Kabupaten Lahat

Bangunan DD Tahap II Tiga Desa, Di Monev Unsur Tripika Kecamatan Lahat Kota

Kabupaten Lahat

Wabup Lahat Hadiri Pentas Seni FECC Dan Resmikan Pojok Baca di Desa Ulak Mas

Pemerintah

Surat Terbuka Masyarakat Tentang Pelayanan, Berikut Klarifikasi Kadis Dukcapil Lahat
error: Content is protected !!